
JAKARTA, MerdekaNews – Walau sudah ditutup, cerita soal Alexis tidak ada habisnya. Di YouTube, video berjudul Suasana di Dalam Alexis Hotel Jakarta sudah ditonton 5.6 juta orang.
Dalam video terlihat para cewek cantik. Komentar warganet pun beragam. Ada yang nyeleneh, serius hingga nyinyir. Total komentar 1.504.
(Khairi Ataya)
-
Nasib Diskotek Exotic Bisa Seperti Alexis Tewasnya seorang pengunjung di Diskotek Exotic bakal menambah deretan tempat hiburan masalah. Dinas Pariwisata dan Budaya DKI Jakarta saat ini sedang mendalami insiden tewasnya pengunjung.
-
Yani, Kasatpol PP Pengawal Perda Yang Siap Diperintah Anies-Sandi Selama ini Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) DKI Jakarta dikenal sangar dan bringas. Pasukan pengawal Perda ini sering main pentung jika melakukan penertiban.
-
VIDEO Bodyguard Alexis Beraninya Sama Satpol PP Berjilbab Anies Baswedan mengirim 30 Satpol PP berjilbab untuk menutup Alexis 4Play di Hotel Alexis Jalan RE Martadinata, Pademangan, Jakarta Utara, Kamis (29/3/2018). Sayangnya aksi penutupan itu diwarnai insiden kericuhan.
-
Ini Warning Anies Untuk Cukong Hiburan Malam Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mewarning pengusaha hiburan malam yang nakal. Dia mengancam akan langsung menutup dan mencabut izin hiburan malam jika melanggar.
-
Surga Jakarta (Alexis) Disegel Anies, Interpelasi Bisa Muncul Lagi? Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan resmi menutup tempat hiburan malam yang dicap sebagai surganya Jakarta. Rabu (28/3/2018), Alexis resmi disegel lewat secarik kertas.